Sabtu, 21 September 2013

PRA DIKSAR MAPALA CARTENS ANGKATAN XVII 2013

Salam lestari hijau slalu bumi kita

Hari telah dilakukan pra diksar mapala cartens angkatan 17 2013, dan materi yang diberikan antara lain Ke-CARTENAN,Ke-ORGANISASIAN,MOUNTENERING,KSDA DAN SURVIVAL.




 Acara dimulai dari pagi mulai jam 08.00 yang alhamdulillah tepat waktu coey ..... kasih aplose....hehe

acara dimulai dengan perkenalan dari semua anggota mapala cartens lalu dilanjutkan dengan perkenalan calon anggota,,

kami anggota minta do'a restunya buat acara pra diksar dan diksar ini lancar dan semua anggotanya bisa memberikan yang terbaik untuk alam dan mapala cartens kdepanya aamiin.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger